1 min read

WUJUD TRI DHARMA PERGURUAN TINGGI FH UNIKOM DAN ISMART MEDIA JALIN KERJASAMA

smartizen.or.id – Kota Bandung, Fakultas Hukum Universitas Komputer Indonesia dan PT Ismart Media Indonesia resmi mengadakan kerja sama dalam rangka wujud Tri Dharma Perguruan Tinggi Universitas Komputer Indonesia menggandeng PT Ismart Media Indonesia untuk mengadakan kerja sama. Penandatanganan yang dilaksanakan di Gedung Kampus Universitas Komputer Indonesia Jl. Dipati Ukur Bandung No.112 Kota Bandung, Jawa Barat […]

2 mins read

WAKIL WALIKOTA BANDUNG APRESIASI PENGHARGAAN JUARA DUNIA KATA CHAMPIONSHIP 2021

smartizen.or.id – Kota Bandung, Wakil Walikota Bandung apresiasi penghargaan Juara Dunia Kata Championship 2021, Indonesia kembali berbangga atas Raihan prestasi dalam ajang International virtual kata Championship 2021 yang berlangsung di pub jam India pada April dan Juli 2021, acara pengalungan medali ini diberikan secara simbolis oleh Wakil Walikota Bandung. “Mengapresiasi kepada prestasi yang sudah diperoleh […]

3 mins read

SUKSES VAKSINASI MASAL KE 2, UNLA TARGETKAN KEKEBALAN KELOMPOK CIVITAS AKADEMIKA

smartizen.or.id – Kota Bandung, Universitas Langlangbuana kembali mengadakan gelaran vaksinasi massal khusus dosis ke 2 gelaran vaksinasi yang berlangsung dengan tertib dan lancar ini di gelar selama 3 hari dari tanggal 5 sampai dengan 7 Oktober 2021. “Dosis ke 2 ini kan mengaju ke dosis pertama ya, dan kita juga bekerja sama dengan Kesdam dengan Dinkes […]

1 min read

smartizen.or.id – Kota Bandung, Hai Smartizen, untuk melengkapi referensi fashion kamu, tentunya informasi ini wajib kamu simak. Pakaian adalah salah satu produk fashion yang merupakan kebutuhan pokok manusia. Sehingga bisnis dalam bidang fashion tidak akan pernah mati dan akan terus berkembang seiring makin bertambahnya penduduk. Di Kabupaten Bandung terdapat salah satu bisnis clothing yaitu All […]

2 mins read

WUJUD TRIDHARMA PERGURUAN TINGGI, UNIVERSITAS LANGLANGBUANA GELAR VAKSINASI MASSAL

smartizen.or.id – Kota Bandung, Dalam rangka Wujud Tridhama Perguruan Tinggi juga untuk meningkatkan kekebalan kelompok atau Herd Immunity Universitas Langlangbuana Bandung melaksanakan Vaksinasi Massal, gelaran vaksinasi bagi mahasiswa dan masyarakat sekitar kampus ini bekerjasama dengan Kesdam III Siliwangi, Polda Jabar, BNPB, Dinas kesehatan, PMI dan Universitas Aisyiah, dalam pelaksanaannya para penerima vaksin telah terdata dalam […]

2 mins read

PROFIL BANDUNG TIMUR UNITED

smartizen.or.id – Kota Bandung, “Perkenalkan ya, saya Head Coach Kustiaman, saya adalah pemrakarsa berdirinya Bandung Timur United. Untuk latihan sendiri alhamdulilah kami ini baru berjalan sekitar 2 bulan pas pembukaan itu memperingati hari lahirnya Pancasila, 1 Juni yang kemarin. Latar belakang kami mendirikan Bandung Timur United itu untuk mengakomodasi talenta talenta muda yang selama ini […]

2 mins read

IMPLEMENTASIKAN PERWAL NO 68, SATGAS COVID BATUNUNGGAL GELAR PENYEMPROTAN DAN PEMBAGIAN SEMBAKO

smartizen.or.id – Kota Bandung, Penerapan aturan pemberlakuan kegiatan masyarakat atau PPKM darurat direspon sejumlah kepala daerah seperti di Kota Bandung khususnya di Kecamatan Batununggal. Kegiatan yang merupakan penjabaran dari peraturan Walikota atau Perwal No. 68 Tahun 2021 terkait pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM darurat Corona Virus DC-AC. Bertepat Senin Pagi 5 Juli 2021 satuan […]

3 mins read

ORI CATAT REKOR KOLOSAL BNN JAWA BARAT DI HARI ANTI NARKOTIKA INTERNASIONAL 2021

smartizen.or.id – Kota Bandung, Dalam rangka hari Anti Narkotika Internasional tahun 2021 ORI (Original Rekor Indonesia) kembali mencatat prestasi membanggakan. ORI mencatat rekor deklarasi daring War On Drugs mahasiswa dan perguruan tinggi relawan anti narkotika terbanyak se-Indonesia dengan diikuti oleh 165 perguruan tinggi dan 13.045 mahasiswa, rekor ini termasuk rekor kolosal baru dan dipecahkan dalam […]

1 min read

MAKNAI KEUTAMAAN RAMADHAN DKM AL AMIIN GELAR SAFARI DAKWAH DAN SHOLAWAT

smartizen.or.id – Kota Bandung, Bulan Ramadhan menjadi saat yang dinanti-nanti bagi setiap Muslim karena berbagai keutamaannya, keutamaan bulan Ramadhan bisa menjadi penyemangat untuk semakin rajin beribadah, tepat 1 Mei 2021 Dewan Kemakmuran Masjid Al-Amiin mengadakan Safari Dakwah dan Sholawat, kegiatan tausiyah yang menghadirkan penceramah Abuya Kyai A. Nurzaman yang merupakan Pimpinan Pondok Pesantren Al-Huda Cimanggung […]

2 mins read

SILATURAHMI 1442H SALMAN ITB, HADIRKAN ALUMNI MANCANEGARA DAN WAKAF SALMAN HOSPITAL

smartizen.or.id – Kota Bandung, Kondisi pandemi yang masih terjadi di dunia ini tidak menyurutkan semangat silaturahmi yang tetap terjalin dengan hangat, dalam acara silaturahmi Idul Fitri Masjid Salman ITB 1442 Hijriah secara virtual, kegiatan yang diikuti para alumni yang hampir 700 peserta ini terdiri dari belahan dunia diantaranya Eropa, Timur Tengah, Jepang, Korea, Australia, Amerika […]