Latest News

2 mins read

TANJUNG Rilis Album Terbaru “Levitasi”, Potret Pencarian Diri di Usia 26.

TANJUNG, moniker dari musisi multi-instrumentalis Faishal Tanjung, resmi merilis album terbarunya bertajuk Levitasi. Album ini menjadi fase penting dalam perjalanan musikal TANJUNG yaitu sebuah refleksi personal tentang pencarian makna di usia 26, mulai dari spiritualitas, cinta, hingga hubungan dengan dunia di sekitarnya. Tidak disusun sebagai narasi linear, Levitasi terasa seperti membuka lembar-lembar terpilih dari jurnal […]
2 mins read

Brownies Legendaris Bandung Kini Tersedia dalam Es Krim

smartizen.or.id, Kabupaten Bandung Barat — Bertempat di Karsa Land Lembang, Jl. Raya Tangkuban Perahu, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat ini, Wall’s dan Kartika Sari resmi meluncurkan Es Krim Brownies. Kolaborasi ini menghadirkan Wall’s Limited Edition Avocado Brownie dan Cornetto Choco Brownie yang mengkombinasikan Es Krim Creamy khas Wall’s dengan cita rasa Brownies Kartika Sari yang […]
1 min read

Rilis single ke-3, ABG kolaborasi dengan Dul Jaelani di “Hujan Hujanan”

Hujan hujanan adalah single ketiga yang dirilis oleh band ABG pada tanggal 17 Januari 2026, yang beranggotakan Akbar (Superglad), Om Bagus (NTRL) dan Giox (Superglad). Di lagu ini ABG berkolaborasi dengan Dul Jaelani, putra dari Ahmad Dhani (DEWA). Uniknya lirik, chord dan notasi lagunya langsung mengalir begitu, tidak ditulis tapi spontan dilontarkan. Kemudian ABG langsung […]

Features and Events

1 min read

Marcello Tahitoe menghadirkan warna baru melalui single keempat yang berjudul “Setunggal”

Setelah merilis tiga single sebelumnya yang sarat dengan nuansa melankolis, Marcello Tahitoe menghadirkan warna baru melalui single keempat yang berjudul “Setunggal”, lagu ini merupakan salah satu single dari rangkaian album terbaru Ello yang berjudul “Ombak Melankolia”, Lagu Setunggal menawarkan pendekatan yang lebih ringan, cerah, dan penuh semangat — seolah menjadi jeda yang menyegarkan dalam perjalanan […]

1 min read

MAWAR mengumumkan member terbarunya JASMEEN – DINI – BUNGA dan langsung Rilis lagu GREED

MAWAR berdiri 10 Oktober 2023 , setelah berjalan 2 tahun akhirya di tahun 2025 MAWAR mengumumkan member terbarunya JASMEEN – DINI – BUNGA, yang memiliki latar belakang music yang berbeda. Jasmeen bergenre pop, Dini berlatar belakang dangdut karena dia ponakan dari Kristina penyanyi dangdut dan Bunga adalah penyanyi dangdut. MAWAR dibentuk oleh Om Jana yang […]

3 mins read

DISPARBUD JABAR APRESIASI KEGIATAN PAWIRA JABAR, TRIP JABAR ISTIMEWA RESMI DI BUKA!

Kab. Bandung Barat, smartizen.or.id – Pelaku Wisata Nusantara atau Pawira DPD Jawa Barat menggelar kegiatan halal bihalal dan silaturahmi antar semua pemangku kepentingan di Industri Pariwisata khususnya di Jawa Barat. Kegiatan yang digelar Kamis 17 April 2025, ini bertemakan dengan Hati Yang Fitri Menjalin Sinergi Merajut Harmoni Menuju Kejayaan Pariwisata Jawa Barat. Dalam acara yang […]

1 min read

Single debut Inocent Purwanto Dilanjutkan Salah Disudahi Perih membawa tema  tentang dilema cinta yang berada di ujung kebimbangan. 

Inocent Purwanto  merilis single debut bertajuk “Dilanjutkan Salah Disudahi Perih.” Single ini membawa  tema tentang dilema cinta. Seseorang yang tengah berada di ujung kebimbangan  untuk memilih antara bertahan dan melanjutkan cintanya namun terasa serba salah,  tetapi jika memilih untuk mengakhiri kisah cintanya, juga terlalu perih.  Vokal Inocent mampu mewakili suasana hati yang sendu sebagai seseorang […]

2 mins read

Burgundy Rilis Lagu Rock Anthem “No Regrets”

Burgundy, band rock asal Jakarta, merilis single terbaru mereka “No Regrets” . Lagu ini adalah sebuah anthem rock yang penuh energi, menggambarkapenerimaan diri tanpa penyesalan. Dengan lirik yang berani seperti “No looking back on this one-way track”, lagu ini mengajak pendengarnya untuk terus maju dan merangkul setiap pengalaman hidup dengan bangga. Dipenuhi riff gitar yang garang dan vokal […]

1 min read

SAILORMONEY berkolaborasi dengan Bloodlyne dalam single terbaru mereka berjudul Running Out of Time

SAILORMONEY berkolaborasi dengan Bloodlyne dalam single  terbaru mereka berjudul Running Out of Time, yang resmi dirilis pada 11 April 2025. Lagu bergenre R&B dan Pop ini menghadirkan nuansa emosional yang kuat, dibalut dengan beatyang terinspirasi dari era 90-an ala En Vogue—penuh harmoni, groove, dan sentuhan nostalgiayang memikat.Dalam Running Out of Time, SAILORMONEY menyuarakan kisah tentang cinta […]

1 min read

“BANG OUT” Fan Meet-up WHIB di Jakarta 26 April 2025

April ini, WHIB akan berkunjung ke Jakarta untuk melakukan “BANG OUT” Fan Meet-up! Persiapkan dirimu dan catat tanggalnya ya!Sabtu, 26 April 2025Open Gate Pukul 17:00 WIBSouth Great Hall, Pos Bloc Jakarta, Pasar Baru, Jakarta Pusat Jangan sampai kehabisan tiketnya!Tiket terbatas hanya untuk 300 seatsVIP – Rp 150.000GA – Rp 100.000Penjualan tiket akan mulai dibuka pada […]

1 min read

Themilo kembali menghidupkan salah satu karya ikonik mereka “Malaikat”

Themilo, band shoegaze senior asal Bandung, Indonesia, kembali menghidupkan salah satu karya ikonik mereka dengan merilis “Malaikat (New Version)”. Lagu ini merupakan versi terbaru dari single pertama mereka yang dirilis pada tahun 2001. Setelah lebih dari dua dekade, “Malaikat (New Version)” hadir bukan sekadar membawa nuansa nostalgia, tetapi juga menjadi pemanasan menjelang peluncuran sejumlah single […]

2 mins read

ADY Kolaborasi Spesial Bersama Putrinya di lagu “KESINI DEKAT-DEKAT”

Ady, musisi yang dikenal dan terkenal lewat lagu-lagu hits-nya seperti “Terendap Laraku” dan “Akhirnya Ku Menemukanmu”, kembali dengan karya original terbaru berjudul “Kesini Dekat-Dekat”. Lagu ini menjadi karya pertama Ady setelah beberapa tahun, menyusul trilogi terakhirnya “Hatiku Adalah Rumahmu”, “Menua Denganmu”, dan “Cinta Tak Berarah” yang rilis pada 2023.  Kali ini, Ady membawa angin segar dalam perjalanan musiknya. Berbeda dari lagu-lagu mellow yang […]

1 min read

ASORA Feat. NIA ALADIN DAN ANOV BLUES ONE Rilis sebuah lagu yang menyuarakan kegelisahan

Setelah EP Manusia ~ Dunia ~ Semesta yangdirilis pada Oktober 2024, ASORA kini mempersembahkan video musikresmi untuk “Harmoni Dunia”, sebuah lagu yang menyuarakan kegelisahanterhadap dunia yang penuh dengan konflik, namun tetap menghadirkanharapan untuk kemanusiaan. Video ini dirilis pada 19 Maret 2025 dikanal YouTube resmi ASORA, membawa pesan yang semakin kuat tentangkemanusiaan, konflik, dan harapan untuk […]