Latest News

2 mins read

TANJUNG Rilis Album Terbaru “Levitasi”, Potret Pencarian Diri di Usia 26.

TANJUNG, moniker dari musisi multi-instrumentalis Faishal Tanjung, resmi merilis album terbarunya bertajuk Levitasi. Album ini menjadi fase penting dalam perjalanan musikal TANJUNG yaitu sebuah refleksi personal tentang pencarian makna di usia 26, mulai dari spiritualitas, cinta, hingga hubungan dengan dunia di sekitarnya. Tidak disusun sebagai narasi linear, Levitasi terasa seperti membuka lembar-lembar terpilih dari jurnal […]
2 mins read

Brownies Legendaris Bandung Kini Tersedia dalam Es Krim

smartizen.or.id, Kabupaten Bandung Barat — Bertempat di Karsa Land Lembang, Jl. Raya Tangkuban Perahu, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat ini, Wall’s dan Kartika Sari resmi meluncurkan Es Krim Brownies. Kolaborasi ini menghadirkan Wall’s Limited Edition Avocado Brownie dan Cornetto Choco Brownie yang mengkombinasikan Es Krim Creamy khas Wall’s dengan cita rasa Brownies Kartika Sari yang […]
1 min read

Rilis single ke-3, ABG kolaborasi dengan Dul Jaelani di “Hujan Hujanan”

Hujan hujanan adalah single ketiga yang dirilis oleh band ABG pada tanggal 17 Januari 2026, yang beranggotakan Akbar (Superglad), Om Bagus (NTRL) dan Giox (Superglad). Di lagu ini ABG berkolaborasi dengan Dul Jaelani, putra dari Ahmad Dhani (DEWA). Uniknya lirik, chord dan notasi lagunya langsung mengalir begitu, tidak ditulis tapi spontan dilontarkan. Kemudian ABG langsung […]

Features and Events

1 min read

Kritisi Hedonisme dan Realita Cinta Berbalut Materi Nelt Headstrong Rilis Single “Old Money”

Musisi dan penulis lagu Nelt Headstrong kembali mengguncang industri musik Indonesia dengan merilis single terbarunya bertajuk “Old Money”. Lagu ini menyuguhkan kombinasi genre hip-hop, electronic dan sentuhan dinamis dari DJ tools, menciptakan atmosfer yang enerjik dan sekaligus tajam secara tematik. Menariknya, lagu ini juga mengikuti tren gabungan hip-hop, dangdut dan pop, yang belakangan dikenal dengan […]

2 mins read

ORI CATAT REKOR BARONG SUNDA DI CIMAHI CINTA BUDAYA TRADISI 2025

Kab.Bandung Barat, ismarttv.id – Ori mencatat rekor barong Sunda serentak dengan berbagai macam tari kreasi, tradisi dan pencak silat dengan peserta terbanyak yakni 510 peserta. Rekor yang diadakan di siang hari ini termasuk kategori rekor kolosal. “Saya Guru Susanto pemimpin Ordinal Rektor Indonesia, pada hari ini tanggal 31 mei 2025, bertempat di kantor DPRD kota […]